top of page

Perilaku Konsumen & Komunikasi Pemasaran-PSI-PSY354

Semester

SKS

Pilihan (>3)

3

Tentang Matakuliah ini

Matakuliah Prasyarat

N/A

Matakuliah Kosyarat

N/A

Deskripsi Matakuliah

Mata kuliah ini mempelajari permasalahan-permasalahan dalam perilaku konsumen berserta penyelesaiannya melalui berbagai program tinjauan psikologi.

Capaian Pembelajaran

Menggambarkan permasalahan-permasalahan perilaku konsumen dan menentukan penyelesaiannya melalui berbagai tinjauan psikologis

Topik Bahasan

1. Pengertian, tujuan dan manfaat perilaku konsumen
2. Faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku konsumen
3. Persepsi, belajar dn ingatan/memori
4. Motivasi, kepribadian dan gaya hidup
5. Keterkaitan antara perilaku konsumen, komunikasi dan sikap
6. Konsumen dan lingkungan (kelompok dan keluarga)
7. Konsumen dan lingkungan (sub kultur dan kultur)
8. Perilaku konsumen dan kelas sosial serta pendapatan
9. Perilaku konsumen pada era informasi
10. Proses pengambilan keputusan dalam membeli produk
11. Analisis konsumen dan strategi pemasaran
12. Dampak perekonomian baru dan peranan pemasaran abad ke 21
13. Menganalisis kebutuhan dan tren di lingkungan makro
14. Penjelasan tentang ruang lingkup pemasaran dan penjualan
15. Keterkaitan Komunikasi Pemasaran dan Perilaku Konsumen
16. Nilai kepuasan pelanggan dan retensi planggan
17. Perluasan pasar dan inovasi produk
18. Strategi marketing & Marketing Mix
19. Integrated marketing Communication
20. Above the Line promotion
21. Below the line Promotion
22. Analisis Customer Relationship dan Sponshorship
23. Rancangan Strategi Marketing

Sumber Pustaka

1.Sciffman, L.G., & Kanuk, L.L. (2004). Consumer Behavior (8th ed). New jersey: Prentice Hall.
2. Solomon,M.R. (2002). Consumer behaviour: Buying, Having,, an being 5th ed, New jersey, Prentice Hall.

bottom of page